Bhabinkamtibmas Muarasari Berikan Bimbingan dan Penyuluhan Kepada Siswa SMK Bhakti Taruna 1  

    Bhabinkamtibmas Muarasari Berikan Bimbingan dan Penyuluhan Kepada Siswa SMK Bhakti Taruna 1  

    BOGOR KOTA – Bhabinkamtibmas Kelurahan Muarasari Polsek Bogor Selatan Polresta Bogor kota Polda Jabar lakukan pembinaan dan penyuluhan kepada siswa siswi SMK Bhakti Taruna 1 Jalan Raya Tajur No 427 Kelurahan Muarasari.

    Sesuai dengan arahan Kapolresta Bogor Kota Kombes Bismo Teguh Prakoso agar para Bhabinkamtibmas dapat berikan penyuluhan di sekolah-sekolah di wilayah nya masing-masing.

    “Diharapkan dengan adanya kegiatan tersebut anak murid dapat terhindar dari tindakan melawan hukum dan tindak pidana, ” Ucap Kapolsek Bogor Selatan Kompol Diana Sulistiowati Kamis (19/10/2023).

    Bhabinkamtibmas Kelurahan Muarasari Aiptu Riyanto berikan Pembinaan dan penyuluhan baik tentang kepribadian, kenakalan remaja hingga narkoba.

    Hadir dalam kegiatan tersebut Bhabinkamtibmas Kelurahan Muarasari Aiptu Riyanto, kepala sekolah berserta staf.

    Humas Polsek Bogor Selatan Polresta Bogor kota Polda Jabar.

    polresta bogor kota
    Hidajat

    Hidajat

    Artikel Sebelumnya

    Ada Giat Pelatihan UMKM Kader Kelurahan,...

    Artikel Berikutnya

    Blue Patrol Unit Sabhara Polsek Bogor Utara...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri Komitmen Jaga Perdamaian dan Pembangunan di Papua
    Bhabinkamtibmas Aiptu Hendi Gelar Silaturahmi dengan Warga Paledang, Ajak Jaga Keamanan dan Hindari Hoax Pasca Pilkada 2024
    Bhabinkamtibmas Aipda Devi Sukma Nugraha Gelar Silaturahmi dengan Warga Kebon Kelapa, Ingatkan untuk Waspadai Hoax Pasca Pilkada 2024
    Bhabinkamtibmas Aipda Devi Sukma Nugraha Gelar Silaturahmi dengan Warga Kebon Kelapa, Ajak Jaga Keamanan Pasca Pilkada 2024
    Polri Dirikan Dapur Lapangan dan Gelar Trauma Healing untuk Korban Kebakaran di Kebon Kosong

    Ikuti Kami